Volvo 360c - Autonomous Car
Mobil tanpa pengemudi, atau yang modernnya disebut autonomous car semakin giat dikembangkan oleh industri otomotif. Volvo 360c yang menawarakan rasa berkendara layaknya sebuah pesawat first-class dan ditujukan untuk perjalanan jauh. Dalam presentasinya, Volvo menjanjikan 360c konsep ini sebagai kendaraan yang nyaman bagi penumpang layaknya rumah sendiri. Fokus utama dari mobil otonom Volvo 360c konsep ini adalah konfigurasi dalam kabin yang terbagi menjadi 4 pilihan. Volvo ingin memindahkan ruangan rumah ke dalam kabin. Adapun konfirugasi kabin yang dihadirkan Volvo adalah kamar tidur, ruang kerja, ruang tamu dan ruang hiburan. Meski belum diketahui pengembangan mobil ini sudah sampai mana, namun Volvo berharap mobil otonom ini bisa digunakan sebagai alternatif perjalanan jauh selain pesawat terbang. Analisis Project Volvo: Time Volvo memasang target release date untuk project Volvo 360c ini di tahun 2021. Cost Volvo tidak membocorkan seberapa bes...